Rumah Minimalis Sederhana
Rumah minimalis memang masih
menjadi tend desain rumah favorit para calon pemilik rumah, meskipun sudah
memasuki tahun 2014 trend rumah minimalis diprediksi masih akan tetap merajai
pasaran properti di Indonesia, pengembang pun sepertinya masih akan menggunakan
desain rumah minimalis sebagai ujung tombak kampanye pemasaran.
Salah satu konsep desain yang
paling laris manis adalah desain rumah minimalis sederhana, rumah dengan ukuran
mungil namun mengaplikasikan desain minimalis membuat rumah tersebut memiliki
nilai yang sangat tinggi, secara harga masih sangat terjangkau dan jika dilihat
desainnya sangat menawan, tidak mengherankan jika rumah minimalis sederhana
menjadi idola pasar.
Desain rumah minimalis sederhana memang
sangat menarik, kesan simpel namun modern membuatnya tidak kalah dengan desain
rumah berukuran lebih besar, dengan tambahan taman atau teras, maupun kanopi
membuat tampilan rumah minimalis sederhana ini semakin menawan.
Pengecatan juga menjadi faktor
yang sangat penting untuk menciptakan keselarasan dalam sebuah desain rumah,
penggunaan warna serta kombinasi yang sesuai akan memberikan finising terbaik
untuk desain rumah minimalis sederhana, berikut beberapa contoh desain rumah minimalis sederhana.
Gambar Rumah Minimalis Sederhana
Demikian beberapa contoh trend rumah minimalis sederhana, semoga bisa menambah inspirasi anda mendesain rumah idaman
anda, anda juga bisa membaca artikel lain seperti desain rumah mungil dan rumah sederhana, semuanya bisa anda temukan di Rumah Minimalis.